Semakin banyaknya pembantu Presiden Prabowo Subianto bisa membuat jangkauan kebijakan pemerintah lebih luas. Namun, di sisi lain, hal itu membawa risiko meningkatnya kompleksitas birokrasi. Dalam situasi ini, Presiden dituntut untuk memiliki kendali yang kukuh serta sistem evaluasi yang transparan untuk memastikan efektivitas pemerintahan. Dari reshuffle kabinet keempat di era pemerintahan Prabowo, kemarin, bertambah posisi dua wakil menteri […]
Sejumlah Pejabat Baru Warnai Kabinet, Prabowo Perkuat Pemerintahan
Presiden Prabowo Subianto melantik 34 pejabat baru, di Istana Negara, Jakarta, Rabu (8/10/2025). Pelantikan ini bertujuan untuk memperkuat pemerintahan agar semakin optimal dalam melayani masyarakat. Para pejabat yang dilantik tersebut di antaranya Kepala Badan Pengaturan (BP) BUMN Dony Oskaria, Wakil Menteri Dalam Negeri Akhmad Wiyagus, Wakil Menteri Kesehatan Benjamin Paulus Octavianus, Ketua Dewan Komisioner Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) Anggito […]
Nuansa Politik di Balik Pertemuan Jokowi dan Prabowo
Presiden ke-7 RI Joko Widodo (Jokowi) bertemu dengan Presiden RI Prabowo Subianto di Jalan Kertanegara IV, Jakarta, pada Sabtu (4/10) malam. Menteri Sekretaris Negara Prasetyo Hadi mengatakan pertemuan kedua tokoh itu berlangsung sekitar 2 jam. Ia mengatakan pertemuan itu membahas berbagai hal terkait isu-isu kebangsaan. Di Kertanegara juga hadir Menteri Pertahanan Sjafrie Samsoeddin dan Mendikti Saintek […]
Membaca Kepentingan Politik di Balik Pertemuan Prabowo-Jokowi
Presiden Prabowo Subianto menerima Presiden ke-7 RI, Joko Widodo (Jokowi), di kediaman pribadinya di Jalan Kertanegara, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Sabtu (4/10/2025). Pertemuan yang berlangsung selama dua jam itu digelar sehari sebelum peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI). Menteri Sekretaris Negara (Mensesneg), Prasetyo Hadi, mengungkapkan bahwa pertemuan tersebut membahas beragam hal […]
Kepentingan dan Keuntungan di Balik Pertemuan Prabowo dan Jokowi
Ada kepentingan dan keuntungan dari pertemuan Presiden Prabowo Subianto dan Presiden ke-7 RI Joko Widodo (Jokowi) di kediaman Prabowo, Jalan Kertanegara, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Sabtu (4/10/2025). Direktur Eksekutif Trias Politika Strategis Agung Baskoro berpandangan bahwa pertemuan kedua tokoh bangsa tersebut tidak bisa dipisahkan dari ekosistem politik di sekitar keduanya belakangan ini. Apalagi, setelah pertemuan […]
Mengapa Pemerintah Mengesahkan Kepengurusan Mardiono
Pesan pendek dikirimkan oleh Ketua Mahkamah Partai Persatuan Pembangunan Ade Irfan Pulungan ke nomor WhatsApp Menteri Hukum Supratman Andi Agtas yang mempertanyakan pengesahan Surat Keputusan (SK) kepengurusan PPP kubu Muhamad Mardiono. “Saya pertanyakan atas nama siapa SK tidak dalam perselisihan internal dari Mahkamah PPP itu dibuat,” kata Ade Irfan kepada Tempo, Ahad, 5 Oktober 2025. […]
Ngobrol 2 Jam, Jokowi Kasih Masukan ke Prabowo
Presiden ke-7 RI Jokowi memberi masukan kepada Presiden Prabowo Subianto saat keduanya bertemu di Kertanegara, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Sabtu (4/10/2025) siang. Inti dari pembicaraan Jokowi dan Prabowo tersebut dibeberkan Menteri Sekretaris Negara (Mensesneg) Prasetyo Hadi. “Banyak yang dibahas. Yang pertama, silaturahmi di antara dua pemimpin, Presiden ke-7 dan Presiden ke-8,” ujar Mensesneg, saat ditemui wartawan di sela HUT Ke-80 TNI, di […]
Temui Prabowo, Jokowi Dinilai Pertegas Afiliasi dengan PSI
Pengamat politik Agung Baskoro, menilai pertemuan antara Presiden ke-7 Joko Widodo atau Jokowi dan Presiden Prabowo Subianto sebagai bentuk penghormatan terhadap Prabowo. “Secara institusional, pertemuan keduanya mungkin membahas agenda-agenda kebangsaan. Namun, tak bisa dihindari bahwa perihal ini bentuk penghormatan Presiden ke-7 kepada Presiden Prabowo bahwa ia berpartai,” kata Direktur Eksekutif Trias Politika Strategis tersebut kepada Tribunnews.com, Minggu (5/10/2025). Pertemuan itu berlangsung di kediaman Prabowo di Jalan […]
Kenapa Dualisme di PPP Bisa Terjadi Lagi?
DUALISME kepengurusan PARTAI Persatuan Pembangunan atau PPP kembali terjadi setelah Muktamar ke-10 PPP di kawasan Ancol, Jakarta Utara, pada Sabtu, 27 September 2025. Agus Suparmanto maupun Muhamad Mardiono sama-sama mengklaim kemenangan sebagai Ketua Umum PPP. Forum tertinggi partai tersebut sempat ricuh dan dihentikan lebih cepat dua hari dari agenda awal. “Titik konfliknya saling berebut ketua umum partai. […]
Ke Mana Sandiaga Uno saat Agus Suparmanto dan Mardiono Berebut PPP?
SANDIAGA Uno tidak muncul di tengah hiruk pikuk perebutan kepemimpinan Partai Persatuan Pembangunan atau PPP. Padahal sebelum muktamar ke-10 PPP di kawasan Ancol, Jakarta Utara, pada Sabtu, 27 September 2025, nama Sandiaga sempat masuk bursa calon ketua umum. Saat muktamar digelar, Sandiaga tidak terlihat hadir. Usai kongres tertinggi partai itu, Agus Suparmanto maupun Muhamad Mardiono sama-sama mengklaim kemenangan sebagai […]









